| Home |


Saturday, October 8, 2011

perkembangan tekhnologi penyimpanan data (storage)


Perkembangan tekhnologi penyimpanan data (storage)

Pendahuluan

Media penyimpan data (storage) adalah sebuah kemampuan dari sebuah benda yang memungkinkan data tersimpan dalam jumlah besar. Seiring dengan perkembangan zaman, saat ini sudah banyak bermunculan produk – produk media penyimpanan data (storage) dari yang berkapasitas kecil hingga yang berkapasitas besar. Agar dapat lebih memahami perkembangan storage, selanjutnya akan dibahas mengenai macam-macam jenis media penyimpanan yang pernah di kembangkan hingga saat ini

Batang tubuh

Macam – macam jenis penyimpanan data (storage) dari awal dibuat hingga saat ini sangatlah beragam. Dahulu data – data masih disimpan secara manual. Yaitu dengan menulis nya dikertas atau dibuku dan diletakan berurut sesuai abjad agar mudah dicari kembali jika data dibutuhkan. Namun sejak pesat nya perkembangan tekhnologi, penyimpanan data secara manual seperti itu mulai ditinggalkan. Mereka beralih menggunakan disket atau floppy disk karena lebih efisien dan tidak membutuhkan banyak tempat. Tetapi disket rentan terhadap virus komputer dan hanya dapat sedikit menyimpan data. Kemudian munculah flashdisk yang mampu menyimpan data lebih banyak dari pada disket dan lebih kuat melawan virus dibandingkan dengan disket. Selanjutnya  ada memory card yang memiliki kemampuan menyimpan data lebih besar dari flashdisk. Karena kebutuhan penyimpanan data semakin meningkat, maka diciptakanlah hard disk portable. Kemampuan menyimpan data nya menyerupai hard disk  pada komputer, yang mampu menyimpan data hingga ratusan giga byte.

Penutup

Perkembangan tekhnologi penyimpanan data begitu pesat. Mulai dari penyimpanan data yang manual, hingga diciptakan tempat penyimpanan data dengan kapasitas ratusan giga byte. Hal tersebut terjadi karena permintaan dan kebutuhan manusia yang tidak pernah puas dengan apa yang sudah ada.

3 comments: